Analisis Manajemen Risiko Pada Gudang 1A (Supply Division Menggunakan Failure Mode and Effect Analisys (FMEA) (KP.16.16.19.57)

Az-zahra, Safira Khumairo and Siswanto, Budi Nur and Ariffien, Afferdhy (2019) Analisis Manajemen Risiko Pada Gudang 1A (Supply Division Menggunakan Failure Mode and Effect Analisys (FMEA) (KP.16.16.19.57). [Teaching Resource]

[img] Text
BAB 1.pdf

Download (216kB)

Abstract

ABSTRAK PT.Indocement Tunggal Prakarsa Tbk merupakan salah satu produsen semen terbesar di Indonesia yang memproduksi berbagai macam jenis semen dengan kualitas yang tidak diragukan lagi. Dalam peranannya sebagai salah satu penunjang perkembangan pembangunan di Indonesia,tentulah perusahaan harus bisa memfasilitasi dirinya dengan memperbaikin sistem didalamnya,salah satunya dengan menyediakan gudang sendiri sebagai penyyuplai berbagai kebutuhan internalnya salah satunya Gudang 1A Spareparts Supply Division yang didalmnya terdapat berbagai kegiatan yang tujuannya untuk memenuhi kebutuhan setiap divisi lain yang ada di Indocement itu sendiri. Dalam kegiatan tersebut terdapat beberapa risiko yang nantinya dapat menghambat aktivitas di gudang 1A tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi sekaligus menganalisis risiko risiko apa saja yang terdapat dalam kegiatan-kegiatan di gudang 1A tersebut dengan menggunakan metode Failure Mode and Effect Analisys (FMEA). Dimana akan dilakukan 6 tahap yaitu melakukan identifikasi,memahami,meng evaluasi,skala prioritas, mengelola serta mengawasi yang diharapkan penelitian ini dapat menjadi usulan bagi pihak gudang 1A tersebut. Kata Kunci : Failure Mode and Effect Analisys (FMEA), Identifikasi Risiko.

Item Type: Teaching Resource
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 24 Mar 2022 06:20
Last Modified: 24 Mar 2022 06:20
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/417

Actions (login required)

View Item View Item