RANCANG BANGUN APLIKASI PEMINJAMAN PERANGKAT TEKNOLOGI INFORMASI DI BADAN PEMERIKSA KEUANGAN PERWAKILAN PROVINSI JAWA BARAT BERBASIS WEB DENGAN METODE SHORTEST JOB FIRST (1.1.3.23.006/ACH/R)

AKBAR, ACHMAD and Rahmatulloh, Marwanto and Nirwan, Saepudin (2023) RANCANG BANGUN APLIKASI PEMINJAMAN PERANGKAT TEKNOLOGI INFORMASI DI BADAN PEMERIKSA KEUANGAN PERWAKILAN PROVINSI JAWA BARAT BERBASIS WEB DENGAN METODE SHORTEST JOB FIRST (1.1.3.23.006/ACH/R). Diploma thesis, ULBI.

Full text not available from this repository.

Abstract

ABSTRAK Penjadwalan Peminjaman Barang adalah sebuah proses yang penting dalam mengatur dan mengoptimalkan penggunaan barang di suatu lembaga, seperti BPK (Badan Pemeriksa Keuangan). Salah satu metode yang digunakan dalam penjadwalan tersebut adalah Shortest Job First (SJF), di mana barang akan dijadwalkan berdasarkan waktu pemrosesan terpendek. Dalam konteks ini, penelitian menggambarkan bagaimana metode SJF dapat digunakan untuk mengatur antrian booking barang, sehingga meminimalkan waktu tunggu dan memaksimalkan efisiensi peminjaman. Dalam penelitian ini, digunakan bahasa pemrograman PHP untuk mengimplementasikan aplikasi peminjaman barang berbasis web. Aplikasi ini akan memfasilitasi proses peminjaman barang dengan aksesibilitas yang lebih baik, memungkinkan pengguna untuk melakukan peminjaman dari tempat dan waktu yang mereka inginkan. Hasil dari penelitian ini dapat memberikan solusi praktis dan efisien dalam mengelola peminjaman barang di BPK, dan mungkin dapat diadopsi oleh lembaga serupa untuk meningkatkan manajemen sumber daya secara keseluruhan. Kata kunci: Penjadwalan, Peminjaman Barang, SJF, PHP

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 06 Feb 2024 03:05
Last Modified: 06 Feb 2024 03:05
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/2162

Actions (login required)

View Item View Item