ANALISIS BEBAN KERJA DENGAN METODE FULL TIME EQUIVALENT (FTE) UNTUK MENENTUKAN KEBUTUHAN TENAGA KERJA PADA PT AGILITY INTERNATIONAL HALIM PERDANAKUSUMA (KP 13.16.19.13)

Lumbangaol, Chrisye L and Nariendra, Pradhana W. (2019) ANALISIS BEBAN KERJA DENGAN METODE FULL TIME EQUIVALENT (FTE) UNTUK MENENTUKAN KEBUTUHAN TENAGA KERJA PADA PT AGILITY INTERNATIONAL HALIM PERDANAKUSUMA (KP 13.16.19.13). [Teaching Resource]

[img] Text
BAB I.pdf

Download (106kB)

Abstract

4.1 Kesimpulan Berdasarkan pengolahan data beban kerja dengan menggunakan metode FTE pada setiap divisi, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 1. Setelah melakukan penelitian dan pengolahan data menggunakan metode FTE, maka dapat diketahui beban kerja FTE dari setiap divisi pada warehouse PT Agility International. Adapun beban kerja MHE sebesar 75%, beban kerja inbound admin sebesar 176%, beban kerja inbound staff sebesar 261%, beban kerja Vas brother sebesar 429%, beban kerja vas sysmex sebesar 122%, beban kerja vas F21 sebesar 480%, beban kerja inventory admin sebesar 143%, beban kerja inventory staff sebesar 56%, beban kerja order taker sebesar 160%, beban kerja picking sebesar 559%, beban kerja outbound admin sebesar 41% dan beban kerja outbound staff sebesar 548%. 2.Berdasarkan beban kerja tiap divisi yang dihitung maka dapat diketahui usulan kebutuhan jumlah tenaga kerja dalam kebijakan rekrutmen mendatang. Adapun usulan jumlah pekerja MHE adalah 1 orang, usulan jumlah pekerja inbound admin adalah 2 orang, usulan jumlah pekerja inbound staff adalah 3, usulan jumlah pekerja vas brother adalah 5 orang, usulan jumlah pekerja vas sysmex 2 orang, usulan jumlah pekerja vas F21 adalah 5, usulan jumlah pekerja inventory admin adalah 2 orang, usulan jumlah pekerja inventory staff adalah 1, usulan jumlah pekerja order taker adalah 2 orang, usulan jumlah pekerja picking adalah 6 orang, usulan jumlah pekerja outbound admin adalah 1 orang dan usulan jumlah pekerja outbound staff adalah 6 orang.

Item Type: Teaching Resource
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 28 Mar 2022 03:41
Last Modified: 28 Mar 2022 03:41
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/467

Actions (login required)

View Item View Item