ANALISIS PENYEBAB TERJADINYA MASALAH PADA ALUR REVERSE LOGISTIC DENGAN MENGGUNAKAN METODE ROOT CAUSE ANALYSIS (RCA) PADA GUDANG PT. ENSEVAL PUTRA MEGATRADING TBK (KP.16.16.19.97)

Rasandika, Rizki and Sari, Rizqi Permana and Ariffien, Afferdhy (2019) ANALISIS PENYEBAB TERJADINYA MASALAH PADA ALUR REVERSE LOGISTIC DENGAN MENGGUNAKAN METODE ROOT CAUSE ANALYSIS (RCA) PADA GUDANG PT. ENSEVAL PUTRA MEGATRADING TBK (KP.16.16.19.97). [Teaching Resource]

[img] Text
BAB I.pdf

Download (94kB)

Abstract

1.1. Kesimpulan Berdasarkan hasil analisis yang telah di lakukan, dapat disimpulkan bahwa faktor penyebab terjadinya masalah pada alur reverse logistic pada PT. Enseval Putra Megatrading Tbk cabang bandar lampung adalah pekerja yang tidak menjalankan SOP perusahaan, locator rak pada bagian barang bad yang tidak sesuai dengan yang di pakai pada kode locator barang retur, penyimpanan barang retur yang tidak rapih dan penerangan yang minim pada bagian bad. Dari permasalahan tersebut didapatkan usulan untuk meminimalkan penyebab terjadinya masalah pada alur reverse logistic dengan memberikan pelatihan pada pekerja baik lama maupun baru, memisahkan barang retur sesuai dengan yang akan dikembalikan ke PT. Enseval Putra Megatrading Tbk pusat maupun yang akan di musnahkan di PT. Enseval Putra Megatrading Tbk cabang bandar lampung, memberikan kode locator pada rak bagian bad dengan kode locator yang sesuai dengan yang di pakai untuk barang retur, Menyimpan barang dengan rapih sesusai dengan jenis barang agar barang tidak tercecer dan mudah mencarinya pada saat akan diadakan cycle count, Menambahkan penerangan pada bagian barang bad agar memudahkan dalam memilih batch number produk pada saat cycle count, mengadakan briefing satu kali dalam seminggu, mengadakan evaluasi kerja satu kali dalam seminggu.

Item Type: Teaching Resource
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 21 Mar 2022 06:54
Last Modified: 21 Mar 2022 06:54
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/310

Actions (login required)

View Item View Item