ANALISIS PENGARUH PERILAKU KONSUMEN BISNIS DALAM KEPUTUSAN PEMILIHAN JASA EKSPEDISI (Studi Pada Pelaku UMKM di Kabupaten Lombok Timur) TA.13.18.23.31

WAHIDAH, NURUL and Putro, Agus Eko and Listiani, Melia Eka (2023) ANALISIS PENGARUH PERILAKU KONSUMEN BISNIS DALAM KEPUTUSAN PEMILIHAN JASA EKSPEDISI (Studi Pada Pelaku UMKM di Kabupaten Lombok Timur) TA.13.18.23.31. Masters thesis, Perpustakaan Ulbi.

Full text not available from this repository.

Abstract

Persaingan bisnis jasa kurir di Indonesia mengarah kepada pasar oligopoli dengan tujuh perusahaan menguasai 80% pasar sehingga beberapa jasa kurir mengalami kesulitan berkembang terutama bagi para pemain baru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh secara simultan dan parsial antara tarif, promosi, lokasi dan kualitas pelayanan terhadap keputusan pemilihan jasa ekspedisi di Kabupaten Lombok Timur. Pengumpulan data menggunakan kuesioner dan dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan tarif, promosi, lokasi dan kualitas pelayanan berpengaruh dalam keputusan pemilihan jasa ekspedisi. Secara parsial tarif, promosi dan kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pemilihan sedangkan lokasi tidak berpengaruh dalam keputusan pemilihan jasa ekspedisi di Kabupaten Lombok Timur. Kata Kunci : Perilaku Konsumen, Tarif, Promosi, Lokasi, Kualitas Pelayanan

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Depositing User: Unnamed user with email [email protected]
Date Deposited: 29 Aug 2023 07:53
Last Modified: 29 Aug 2023 07:53
URI: http://eprint.ulbi.ac.id/id/eprint/1930

Actions (login required)

View Item View Item